Latihan Piano

Rabu, 15 Januari 2020 16.37 WIB

Latihan Piano dapat dikatakan sama dengan Latihan Jari Tangan (Fingering).
Di antara sekian banyak buku panduan untuk latihan jari, buku HANON karya dari  Charles Louis Hanon (2 July 1819 – 19 March 1900) dapat diberdayakan sebagai salah satu buku WAJIB. Penulis banyak melihat dan mengamati pemakaian buku Hanon ini di beberapa kota seperti Jakarta, Malang dan Palembang melalui beberapa Sekolah Musik seperti Kursus Musik di sekitar Jakarta Pusat/Jakarta Barat/Jakarta Selatan: buku HANON dipakai sebagai salah satu buku WAJIB.
Terlepas dari orang yang pro dan kontra tentang pemakaian buku HANON ini, bagi penulis pribadi: buku HANON sangat baik untuk dijadikan panduan untuk latihan jari tangan secara berkesinambungan setiap hari dengan mengalokasikan waktu latihan sekitar 5-20 menit per hari. Bila kebiasaan ini sudah jadi pola dan wajib dilakukan, penulis dapat mengatakan bahwa untuk 5 sampai 15 tahun kemudian PASTI akan melihat hasil yang sangat baik. Latihan jari tangan dapat diperkuat dengan menambahkan latihan:

  1. Tangga Nada (Scale)
  2. Arpegio
  3. Chord
  4. Preludes
  5. Etude
  6. Cadence

Hanon ditempatkan pada posisi pertama di blog yang dikelola oleh penulis untuk menunjukkan bahwa latihan jari tangan dengan memberdayakan buku HANON adalah WAJIB dan dijadikan pilihan pertama dan utama, di   sini.  Komentar Tentang HANON.

.

Buku HANON The Virtuoso Pianist In Sixty Exercises




Buku Hanon dapat dibeli di toko musik yang menjual alat-alat musik dan buku musik, untuk lokasi di Jakarta atau kota-kota besar lainnya dapat mencarinya di tempat Kursus Musik Yamaha. Jakarta Barat: di Jalan Mangga Besar Raya: Kursus Musik Piano Jaya (depan RS Husada), Kursus Musik Irama Megah atau beli via Online bahkan dapat download bahannya di   Hanon Online.


Harga buku HANON sekitar Rp. 90.000,- - Rp. 110.000,-

Untuk download buku HANON nomor 1-60 berupa file *.pdf dibagi jadi tiga file via Free-Scores:
  1. Bagian Pertama (nomor 1-20)   atau   di  sini.
  2. Bagian Kedua (nomor 21-43)

  3. Bagian Ketiga (nomor 44-60)


Contoh yang paling sederhana untuk menemukan bahan latihan jari versi buku HANON, setiap nomor mulai dari nomor 1 sampai pada nomor ke-60 ada di alamat ini.

Pemberdayaan Buku Hanon



Hasil kerja akan berdampak ekonomi, dinamis, dan bersinergi bila memanfaatkan software:

Coba baca beberapa tulisan melalui blog sederhana di sini  atau ini.


Anda tertarik dan berminat memulai komunikasi via blog seperti halaman blog sederhana yang sedang Anda baca ini, coba mampir di  https://webmungil.wordpress.com

Piano Practice

Wednesday, January 15 2020 16.37 WIB
Piano practice can be said to be the same as finger training.
Among the many guidebooks for finger exercises, the book HANON by Charles Louis Hanon (2 July 1819 – 19 March 1900) can be empowered as one of the MANDATORY books. The author has seen and observed the use of this Hanon book in several cities such as Jakarta, Malang and Palembang through several Music Schools such as Music Courses around Central Jakarta/West Jakarta/South Jakarta: the HANON book is used as a MANDATORY book.

Regardless of the pros and cons of using the HANON book, for the author personally: the HANON book is very good to be used as a guide for continuous finger exercises every day by allocating around 5-20 minutes of practice time per day. If this habit has become a pattern and must be done, the author can say that for the next 5 to 15 years you will DEFINITELY see very good results. Finger exercises can be strengthened by adding exercises:

  • Scale
  • Arpeggio
  • Chord
  • Preludes
  • Etude
  • Cadence

    Hanon is placed in the first position on a blog managed by the author to show that finger exercises by empowering HANON books are MANDATORY and are made the first and foremost choice, here . Comments About HANON .


    . Buku HANON The Virtuoso Pianist In Sixty Exercises





















    Main Piano Keyboard: Jadilah Yang Terbaik
  • Tidak ada komentar:

    Posting Komentar